Definisi Minyak Bumi
Minyakbumi dalam bahasaInggris: petroleum,yang berasal dari
petro= batu dan
oleum= minyak
atau dijuluki juga sebagai emashitam,
adalah cairan kental, coklat gelap, atau kehijauanyang mudah terbakar, yang berada di lapisan atas dari
beberapaarea di kerak Bumi.
WHAT IS CRUDE OIL ???
•Crude oil didefinisikan sebagai minyak mentah atau "unprocessed" oil, yang dikeluarkan dari dalam tanah.
•
•Crude oil termasuk kedalam jenis bahan bakar fossil, yang berarti secara alamiah terbentuk dari proses pembusukan tanaman dan hewan yang hidup berjuta tahun yang lalu di dasar laut.
•
Crude oil beragam dalam warna dan kekentalan , mulai dari agak jernih sampai ke hitaman, mulai dari encer sampai kental
Crude oils adalah senyawa penting untuk dikonversi menjadi beberapa senyawa lain karena kandungan hidrokarbonnya cukup tinggi.
Jenis-jenis Crude Oil
Sejarah dan perkembangan minyak bumi
1. Bangsa Sumeria menggunakan crude oil sebagai perekat
2. Bangsa Mesir menggunakan crude oil sebagai adukan semen dalam piramid
3. Marcopolo menemukan sumber minyak mentah di pesisir Laut Kaspia
4. Instalasi dan pengoperasian Sumur Minyak Pennsylvania
5. Samuel Kier menkonversi minyak mentah menjadi minyak tanah untuk penerangan
Sejarah pembentukan Minyak Bumi
Ditinjau dari sisi mahluk hidup pembentuk menurut Teori Darwin :
Waktu Pembentukan Minyak Bumi
¨Para geologis umumnya sependapat bahwa minyak bumi terbentuk selama jutaan tahun dari organisme, tumbuhan dan hewan, berukuran sangat kecil yang hidup di lautan purba.
¨Bebatuan yang mengandung minyak bumi tertua diketahui berumur lebih dari 600-juta tahun. Yang paling muda berumur sekitar1-juta tahun. Secara umum bebatuan dimana diketemukan minyak berumur antara10-juta dan270-juta tahun.
Teori pembentukan minyak bumiterbagi dua:
1. TeoriAnorganik (Abiogenesis)
}Menurut Barthelot (1866) bahwa didalam minyak bumi terdapat logam alkali, yang dalam keadaan bebas dalam temperatur tinggi danakan bersentuhan denganCO2 yang membentuk asitilena.
} Dmitri Ivanovick Mendeleev mengemukakan bahwa minyak bumi terbentuk akibat besi karbida di dalam bumi bereaksi dengan air dan menghasilkan gas asitilena.
2.Teori Organik(Biogenesis)
Berdasarkan teori Biogenesis, minyakbumiterbentukkarenaadanyakebocorankecilyang permanen
dalamsikluskarbon
Proses Pembentukan Minyak Bumi
Ada tiga faktor utama dalam pembentukan minyak bumi, yaitu:
1. Ada “bebatuan asal” (source rock)yang secara geologis memungkinkan terjadinya pembentukan minyak bumi.
2. Adanya perpindahan (migrasi) hidrokarbon dari bebatuan asal menuju ke “bebatuan reservoir” (reservoir rock), umumnyasandstone ataulimestone yang berpori-pori(porous) dan ukurannya cukup untuk menampung hidrokarbon tersebut.
3. Adanya jebakan (entrapment) geologis. Struktur geologis kulit bumi yang tidak teratur bentuknya, akibat pergerakan dari bumi sendiri (misalnya gempa bumi dan erupsi gunung api) dan erosi oleh air dan angin secara terus menerus, dapat menciptakan suatu “ruangan” bawah tanah yang menjadi jebakan hidrokarbon. Kalau jebakan ini dilingkupi oleh lapisan yang impermeable, maka hidrokarbon tadi akan diam di tempat dan tidak bisa bergerak kemana-mana lagi.
Proses pembentukan Minyak Bumi
step1 step2 step3
Bentuk deposit Minyak Bumi di dalam tanah
Sejarah dan perkembangan minyak bumi di Indonesia
Tahun 1885 : Pengeboran sumur minyak pertama di Indonesia
Sumur minyak pertamadi Indonesia adalah sumur TelagaTunggal No. 1, yang di gali pada bulan Juni 1885. Perusahaan yang dibentukuntuk mengambildan mengolahminyak bumi dari sumur tersebutdinamakanRoyal Dutch atauShell Group.
Sumur minyak pertamadi Indonesia adalah sumur TelagaTunggal No. 1, yang di gali pada bulan Juni 1885. Perusahaan yang dibentukuntuk mengambildan mengolahminyak bumi dari sumur tersebutdinamakanRoyal Dutch atauShell Group.
Awal Abad 19 : Shell, Caltex dan Stanvac beroperasi di Indonesia
Di awal abad 19 Shell menjadi produsen minyak utama yang beroperasi di kepulauan Indonesia yang pada saat itu disebutNetherlands East Indies. Pada Perang Dunia ke II, Caltex dan Stanvacmulai beroperasidi Indonesia. Pada tahun 1940 Indonesia menjadinegara penghasilminyak terbesardi kawasanTimur Jauh dengan produksisebesar63 jutabarrel per tahun.
Zaman pendudukan Jepang
Pada zaman pendudukanJepang, operasipengolahandan penambanganminyak bumi berada di bawah supervisiKomandanMiliterRegional Jepang. Selama masa pendudukantersebut, Jepang berhasilmenemukanladang minyak di Minas. Untuk mengelolaindustriminyak tersebutpihak Jepang mendirikandua sekolahuntuk melatihtenaga-tenaga lokal menjadi pekerja di ladang-ladang minyak tersebut.
Pada zaman pendudukanJepang, operasipengolahandan penambanganminyak bumi berada di bawah supervisiKomandanMiliterRegional Jepang. Selama masa pendudukantersebut, Jepang berhasilmenemukanladang minyak di Minas. Untuk mengelolaindustriminyak tersebutpihak Jepang mendirikandua sekolahuntuk melatihtenaga-tenaga lokal menjadi pekerja di ladang-ladang minyak tersebut.
Zaman Kemerdekaan
Setelahmerdekadan menjadinegara yang berdaulat, industriperminyakanIndonesia harus melaluiperjuanganyang panjang. Shell, StanvacdanCaltex bekerjasama dengan pihakIndonesia untuk mengaturexplorasidan ekploitasiminyak di Indonesia, yang lambat laun di lepaskan sepenuhnya kepada pihak Indonesia.
Setelahmerdekadan menjadinegara yang berdaulat, industriperminyakanIndonesia harus melaluiperjuanganyang panjang. Shell, StanvacdanCaltex bekerjasama dengan pihakIndonesia untuk mengaturexplorasidan ekploitasiminyak di Indonesia, yang lambat laun di lepaskan sepenuhnya kepada pihak Indonesia.
sekian pembahasan posting saya mengenai minyak bumi kali ini semoga bermanfaat banyak untuk para pembaca ,,,, salam damiku..
Terima Kasih Atas Kunjungan Anda
Judul: Minyak bumi
Ditulis Oleh Unknown
Jika copy paste harap sertakan alamat kami Minyak bumi ini. Sesama blogger mari saling menghargai. Salam Damaiku
Judul: Minyak bumi
Ditulis Oleh Unknown
Jika copy paste harap sertakan alamat kami Minyak bumi ini. Sesama blogger mari saling menghargai. Salam Damaiku
0 comments:
Post a Comment